Cara Mengatasi Windows Update Tidak Jalan
Pernahkan anda mengalami pada proses update di windows update ternyata pada saat sampai 50 % updatean tidak jalan admin telah mencoba untuk merestart laptop tapi hasilnya masih sama,setelah browsing dan mencari cara agar windows update bisa berjalan ditemukanlah cara untuk mengatasi windows update yang tidak mau jalan dan cara ini berlaku untuk windows 7, windows 8 dan windows 10.
Dan silahkan anda masuk ke setting dan cheking windows update.hasilnya windows update kembali normal.selamat mencoba
Mengatasi windows update yang tidak jalan
Berikut ini cara untuk mengatasi masalah windows update yang tidak mau berjalan atau sempat berjalan tapi mancet di tengah jalan
- Silahkan muka "services.msc" pada kotak pencarian atau tekan kombinasi Windows+R lalu enter jika anda menggunakan windows 10 anda tinggal menuliskan pada kotak pencarian sebelah start menu.
- Jika jendela service msc sudah terbuka silahkan cari "windows update" lalu klik kanan dan pilihlah stop
- langkah selanjutnya ialah silahkan buka folder "SoftwareDistribution" atau dengan cara cepat Logo windows+R lalu ketikan C:\Windows\SoftwareDistribution jika sudah masuk hapus semua file dan folder yang ada di direktori tersebut.
- Selanjunya kembali ke menu "service.msc" lalu klik kanan pada windows update dan pilihlah start dan folder pada SoftwareDistributor akan kembali.
Facebook
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai
1 comment
© 2016
Kapcomp Blogger. All rights reserved.